Prakiraan Cuaca 13 Januari 2024: Cuaca Cerah Berawan Dominasi Berbagai Kota di Jawa Timur

BMKG juga prediksi hujan ringan di beberapa kota diJawa Timur

13 Jan 2024 - 08:15
Prakiraan Cuaca 13 Januari 2024: Cuaca Cerah Berawan Dominasi Berbagai Kota di Jawa Timur
Cuaca cerah berawan di sebagian kota di Jawa Timur (unsplash/SJP)

Malang, SJP - Badan Meteorologi, Klimatologi, Dan Geofisika prediksi cuaca cerah di pagi hingga siang hari terjadi di sebagian kota di Jawa  Timur pada  Sabtu, 13 Januari 2024.

Dalam situs resmi BMKG, prediksi cuaca cerah di siang hari terjadi di Kota Bangkalan, Kota Banyuwangi, Kota Gresik,  Kota Jember, Kota Jombang,  Kabupaten Kediri dan Kabupaten Madiun serta Kabupaten Probolinggo.

Prediksi hujan ringan hingga lebat terjadi di Kota dan Kabupaten Malang,Kabupaten Mojokerto, Kota Pamekasan dan Kota Sampang.

Suhu di berbagai kota di Jawa Timur berada di kisaran 18 hingga 33 derajat celcius dengan tingkat kelembapan di kisaran 55 hingga 95 persen. (**)

Sumber: BMKG                                     

Editor: trisukma

What's Your Reaction?

like

dislike

love

funny

angry

sad

wow